Konsumsi Rokok Capai 6 Triliun Batang Per Tahun

No Comments




Tingkat konsumsi rokok di dunia mencapai enam triliun batang pada tahun 2012. Jumlah ini akan terus meningkat mengingat jumlah perokok di 75 negara lebih dari 20 batang per hari.

Risiko kesehatan terbesar bagi laki-laki dan perempuan terjadi di sejulah negara yang tingkat konsumsi rokoknya tinggi.  . Negara-negara termasuk China , Irlandia , Italia , Jepang , Kuwait , Korea Selatan , Filipina , Uruguay , Swiss , dan beberapa negara di Eropa Timur . Jumlah rokok yang dihisap di seluruh dunia telah berkembang menjadi lebih dari 6 triliun . Di 75 negara , rokok yang dikonsumsi rata-rata lebih dari 20 batang per hari pada tahun 2012 .

Karena kita tahu bahwa setengah dari semua perokok pada akhirnya akan meninggal dunia karena tembakau. Jumlah perokok yang terus meningkat akan menyebabkan  angka kematian dini  lebih besar. " Kontrol Tembakau sangat mendesak dilakukan  di negara-negara yang  jumlah perokok semakin meningkat, " kata Alan Lopez , Profesor Nobel di University of Melbourne . "

Ada tiga fase kemajuan global dalam mengurangi prevalensi standardisasi usia  perokok  mencapai kemajuan rentang waktu 1980-1996. Upaya memperlambat telah dilakukan antara tahun 2006  hingga  2012. Namun, upaya yag dilakukan tidak sebanding dengan jumlah perokok yang terus meningkat terutama sejak tahun 2006 di beberapa negara besar , termasuk Bangladesh,  China,  Indonesia, dan Rusia .

Sumber. http://www.washington.edu/news/2014/01/08/despite-declines-in-smoking-rates-number-of-smokers-and-cigarettes-rises/

back to top