Layanan Berhenti Merokok via SMS

No Comments




Sebuah lembaga nirlaba SmokefreeTXT  membuka layanan konsultasi langkah-langkah berhenti merokok. SmokefreeTXT adalah layanan pesan teks mobile yang didesain untuk orang dewasa dan remaja di seluruh Amerika Serikat yang berusaha untuk berhenti merokok. Mengingat pengguna gatget dan media sosial di Indonesia menduduki peringkat ketiga, di dunia, tak ada salahnya pemerintah melakukan SMS Gateway  demi kesehatan bangsa.  Layanan ini secara otomatis masuk ke telepon genggam milik masyarakat. Bisa dilakukan kerjasama dengan provider seperti Telkomsel, Indosat, XL. Tri atau Smartfren. [SmokefreeTXT]








back to top